Seni Menjual Tanpa Penolakan Dengan Design Thingking Approach
Ide Anda bisa jadi memiliki nilai yang mahal dan Anda pasti bisa mewujudkannya. Disini Anda akan belajar bagaimana memanfaatkan skill Anda membuat ide itu benar-benar memiliki Value Tinggi sehingga siapapun tak akan menolak terhadap ide Anda ini.

Inikah Masalah yang Anda Temukan Dalam Tim Saat Ini:
Anda sudah mengupayakan seluruh tenaga, pikiran dan waktu tapi gagal meyakinkan orang bahwa ide Anda adalah solusi
Anda selalu kesulitan teknik mempresentasikan kepada Audien, bahwa ide Anda memiliki Value tinggi bagi Audiens
Anda masih bingung bagaimana mendesain sebuah ide/produk yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan
Bagaimana membuat sistematika yang efektif untuk menjual ide, sehingga Audien sampai benar-benar berkata "Itu dia yang saya butuhkan!!"
Jangka panjang hasil negosiasi menimbulkan permusuhan yang merugikan
TEMUKAN SOLUSINYA DISINI
Milikilah Skill Ini Agar Ide Anda Benar-benar Bernilai Tinggi
Design Thinking adalah sebuah metodologi desain ide/produk dengan pendekatan berbasis solusi untuk menyelesaikan masalah. Yaitu mendesain sebuah ide/produk sebagai sebuah solusi yang sesuai dengan masalah dan kebutuhan pelanggan (Product-Market Fit).
Padahal hampir setiap saat kita selalu berhadapan dengan aktifitas ini. Lalu bagaimana memunculkan kembali skill negoisasi ini.
Yuk temukan skill ini, kemudian asah dan latih. Sehingga Anda makin ahli dalam bernegoisasi. Bergabunglah dalam program SENI MENJUAL TANPA PENOLAKAN DENGAN DESIGN THINKING APPROACH.
SENI MENJUAL TANPA PENOLAKAN DENGAN DESIGN THINKING APPROACH

Boni Sholahuddin
Associate Akademi Trainer, Learning Architect
08 Mei 2020
13.30 - 15.30 WIB
INVESTASI
Rp 249.000,-
DAPATKAN HARGA PAKET KHUSUS
PER PESERTA
Rp 1.299.000 / pesertaPAKET KHUSUS
Rp 1.299.000 / peserta- Anda mendapatkan masing-masing Rp 200.000,- bila mendaftarnya minmal 5 orang bersama-sama.
Di dekasikan untuk Anda, oleh:
Akademi Trainer